GIAT JUMAT BERSIH DESA ANGSERI DALAM RANGKA HARI PEDULI SAMPAH NASIONAL (HPSN)

17 Februari 2023
Admin SID
Dibaca 115 Kali
GIAT JUMAT BERSIH DESA ANGSERI DALAM RANGKA HARI PEDULI SAMPAH NASIONAL (HPSN)

Jumat, 17 Pebruari 2023 (17/2)

Giat Jumat Bersih Pemerintah Desa Angseri dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN). Perbekel Desa Angseri dan perangkat desa melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan di seputaran Kantor Desa Angseri

 

#DesaAngseri

#GiatBersih

#JumatBersih

#NangunSatKerthiLokaBali

#TabananEraBaru

#TabananAUM

#BanggaJadiOrangTabanan

#AmanUnggulMadani

#KecamatanBaturiti

#DariDesaMembangun

#SistemInformasiDesa