Penerimaan dan Perkenalan ASN Guna Desa sebagai Tim pendamping fasilitasi pembangunan program Desa

29 November 2022
Admin SID
Dibaca 145 Kali
Penerimaan dan Perkenalan ASN Guna Desa sebagai Tim pendamping fasilitasi pembangunan program Desa

Selasa 29 Nopember 2022 Penerimaan dan Perkenalan ASN Guna Desa sebagai Tim pendamping fasilitasi pembangunan program Desa yang bertugas di Desa Angseri sesuai dengan Instruksi Bupati Tabanan Nomor 2 Tahun 2022, Pemerintah Kabupaten Tabanan melakukan upaya inovatif dengan

membentuk ASN Guna Desa sebagai Tim pendamping fasilitasi

pembangunan program Desa dalam membangkitkan Gerakan Semesta

Berencana di Kabupaten Tabanan Membangun Tabanan dari Desa untuk

wujudkan Desa Trisakti Bung Karno, mewujudkan Visi “Nangun Sat Kerthi Loka Bali” melalui Pola

Pembangunan Semesta Berencana di Kabupaten Tabanan menuju

Tabanan Era Baru yang Aman, Unggul dan Madani (AUM)” perlu

keterlibatan langsung dan peran aktif Pegawai Pemerintah Kabupaten

Tabanan guna mempercepat dan memastikan Pelaksanaan Program

Pembangunan secara terukur.

#DesaAngseri

#GunaDesa

#ASNGunaDesa

#NangunSatKerthiLokaBali

#TabananEraBaru

#TabananAUM

#BanggaJadiOrangTabanan

#AmanUnggulMadani

#KecamatanBaturiti

#DariDesaMembangun

#SistemInformasiDesa